25 Soal UAS Penjasorkes SMA SMK Kelas 10 Semester 1 Ganjil PG dan Esay

Posted on Sunday, May 28, 2017

25 Soal UAS Penjasorkes SMA SMK Kelas 10 Semester 1 Ganjil  berikut bisa anda gunakan untuk bahan latihan menjelang ulangan akhir semester ganjil tahun ini. Variasi soal bisa dikembangkan sesuak SK KD yang diajarkan kepada siswa. Admin sribusoal menampilkan 25 soal dengan kategori pilihan ganda dan esay, selamat menyimak silahkan dipergunakan.

Beri tanda silang (X) pada a b c d atau e pada jawaban yang benar!
1. Peraturan permainan sepak bola yang disusun dalam english football associations yaitu pada tanggal...
a. 24 september 1863
b. 26 oktober 1863
c. 10 november 1863
d. 7 desember 1863
e. 8 desember 1863

2. Pada tanggal 21 mei  1904 berdiri FIFA atas inisiatif dari...
a. Guirin
b. Pele
c. Maradona
d. Julies Rimet
e. Rivaldo

3. Teknik lemparan dengan ayunan atas disebut...
a. underhand throw
b. overhand arm throe
c. side arm throw
d. base-ball throe
e. overhand throw

4. Teknik lemparan dengan ayunan samping disebut...
a. underhand throw
b. overhand arm throe
c. side arm throw
d. base-ball throe
e. overhand throw

5. Dibawah ini teknik menangkap bola, kecuali...
a. ground-ball
b. underhand throw
c. fly-ball
d. straight-ball
e. side arm ball

6. Bukan termasuk teknik menendang bola...
a. menendang bola dengan kaki bagian dalam
b. menendang bola dengankaki bagian luar
c. menendang bola dengan sol sepatu
d. menendang bola dengan punggung kaki
e. menendang bola dengan tumit

7. Atelt lompat jauh berkesempatan melompat sebanyak...
a. 1 kali
b. 2 kali
c. 3kali
d. 4 kali
e. 5 kali

8. Pada lompat jauh jarak tumpuan dengan bak lompat...
a. 1 meter
b. 2 meter
c. 3 meter
d. 4 meter
e. 5 meter

9. Dibawah ini maksud dan tujuan kegiatan dialam terbuka, kecuali...
a. mengagumi keindahan alam
b. mendekatkan diri kepada tuhan
c. mencari kegembiraan
d. mengisi waktu
e. mengasingkan diri

10. Sikap lilin pada gerakan senam bertujuan melatih...
a. kekuatan
b. kelincahan
c. keseimbangan
d. daya tahan
e. kecepatan

11. Sikap lilin merupakan sikap badan dengan meluruskan...
a. kedua kaki dirapat keatas
b. keduakaki dibuka selebar bahu
c. badan tegak diatas
d. badan dan kaki lurus
e. kedua lengan memegang pinggul

12. Penjelajahan adalah kegiatan...
a. mengisi waktu luang
b. rekreasi
c. sosial
d. kerjasama
e. hurahura

13. Tujuan utama dari sebuah penjelajahan ...
a. mengenal alam sekitar
b. mengisi waktu luang
c. mengenal penduduk
d. bersenangsenang
e. mencari binatang

14. Penjelajahan sebaiknya dilakukan pada waktu ...
a. pulang sekolah
b. libur
c. jam pelajaran
d. libur panjang
e. sesuai keinginan

15. Durasi waktu melakukan penjelajahan sebaiknya....
a. 1 hari penuh
b. 2 hari 1 malam
c. 2 hari 2 malam
d. 3 hari 2 malam
e. disesuaikan saja

16. Penjelajahan merupakan suatu perjalanan kaki yang diikuti dengan....
a. perburuan
b. petualangan
c. perkemahan
d. pendakian
e. pencari jejak

17. Hal yang diperhatikan oleh atlet perenang agar dapat berenang dengan cepat...
a. memperkecil daya dorong
b. mengurangi / memperkecil daya hambat
c. menambah kekuatan kontinuitas
d. mengembangkan hukum aksi-reaksi
e. meningkatakn daya tahan

18. Tidak temasuk gerakan peregangan dalam senam irama menggunakan tali....
a. meregangkan kesamping
b. meregangkan kebagian belakang kepala
c. meregangkan tungkai
d. merenganngkan pinggang
e. meregangkan kepala

>50 Soal Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK) Kelas 3 SD Untuk UTS Semester 1/Ganjil

19. Dibawah ini merupakan gerakan yang bukan termasuk gerakan mengayunkan tali ...
a. ayunan horizontal
b. mengayun tali
c. melingkar diatas kepala
d. melingkar bawah dengan lompatan
e. berputarputar dan melompat tali

20. Posisi berdiri, dan tali dibelakang lengang datar kesamping kemudian melompat dengan kedua kaki ketika tali berputar kedepan. Gerakan tersebut merupakan latihan....
a. lompat belakang dasar
b. lompat depan dasar
c. langkah hop kedepan
d. langkah hop kebelakang
e. gallop kesamping

II. Esay soal UAS Penjasorkes / Olahraga kelas 10 SMK
21. Beri penjelasan bola berada didalam dan diluar lapangan permainan sepak bola!
22. Sebutkan teknik-teknik pukulan yang ada dalam permainan tenis meja!
23. Jelaskan apa yang dimaksud dengan "langkah" dalam olahraga pencaksilat?
24. Jelaskan tentang kebugaran jasmani?
25. Jelaskan maksud dan tujuan menjelajah di alam bebas?

>Lihat: Soal UKK BAHASA INGGRIS Kelas 10 SMA/MA
>Lihat: 50 Soal Persiapan UAS IPA Kelas 8 SMP Semester 1/Ganjil
>Lihat: Soal UTS PJOK Kelas 7 SMP Semester 1/Ganji Pilihan Ganda

Demikian soal UAS PJOK Penjasorkes kelas 10 SMK semester 1 ini semoga bermanfaat untuk anda, dan pengunjung lainnya yang membutuhkan soal soal tersebut. Terimakasih sudah berkunjung dan lihat soal soal UAS ganjil lainnya yang ada di situs ini.

Artikel Terkait

No comments:

Post a Comment

© Sribusoal. Template by Template Responsive Design Powered By Blogger